100 Gründe nicht zu heiraten (German Edition)

100 Gründe nicht zu heiraten (German Edition)

PPKn Sekolah Menengah Pertama tuliskan masing masing tiga suku yang berasal dari tiap pulau besar di indonesia ​

tuliskan masing masing tiga suku yang berasal dari tiap pulau besar di indonesia ​

Berikut suku-suku yang berada di tiap pulau besar di Indonesia:

  • Pulau Jawa: suku Jawa, suku Betawi, suku Sunda, suku Madura.
  • Pulau Sumatera: suku Aceh, suku Batak, suku Minangkabau, suku Rejang.
  • Pulau Kalimantan: suku Banjar, suku Dayak.
  • Pulau Sulawesi: suku Makassar, suku Bugis, suku Bajau, suku Duri.
  • Maluku dan Papua: suku Buru, suku Asmat.
  • Pulau Bali dan Nusa Tenggara: suku Bali, suku Sasak.

Pembahasan

Indonesia adalah negara kepulauan yang terdiri lebih dair 13.000 pulau besar dan kecil. Banyaknya pulau di Indonesia menjadikan Indonesia memiliki beragam suku, agama, budaya, adat, dst.

Terdapat hampir 300 etnik atau suku bangsa di Indonesia baik yang bersifat dominan atau tidak. Setiap suku memiliki ciri dan keunikan masing-masing.

Keberagaman yang ada di Indonesia menjadi simbol persatuan dan kesatuan yang terangkai dalam Bhinneka Tunggal Ika. Sudah menjadi kewajiban kita untuk turut serta menjaga keutuhan dan keharmonisan bangsa Indonesia.

Berikut adalah bentuk keberagaman yang ada di Indonesia:

  • Keberagaman suku. Suku merupakan pengelompokkan atau penggolongan orang-orang yang memiliki satu keturunan ditandai dengan kesamaan budaya, bahasa, agama, perilaku, dan ciri-ciri biologis.
  • Keberagaman agama. Terdapat enam agama yang diakui oleh negara Indonesia yaitu Islam, Kristen, Katolik, Hindu, Budha, dan Konghucu.
  • Keberagaman ras. Ras adalah penggolongan berdasarkan ciri fenotipe (ciri fisik) dan asal usul geografis.
  • Keberagaman anggota golongan. Keberagaman golongan dapat terjadi secara vertikal atau horizontal.

Pelajari lebih lanjut

  1. Materi tentang pengertian suku https://brainly.co.id/tugas/2839963
  2. Materi tentang 10 suku bangsa di Indonesia https://brainly.co.id/tugas/11786025
  3. Materi tentang ciri-ciri keberagaman suku bangsa Indonesia https://brainly.co.id/tugas/39599765

Detail jawaban

Kelas: 11

Mapel: Sosiologi

Bab: Kebudayaan dan Multikulturalisme

Kode: 11.20.5

#AyoBelajar